Site icon MediaSport Indonesia

Atletico Vs Bilbao: Penalti Luis Suarez Menangkan Los Colchoneros

[responsivevoice_button voice=”Indonesian Female” buttontext=”Baca Artikel”]

MediaSport.id Atletico Madrid memperlebar selisih dengan Barcelona berkat kemenangan atas Athletic Bilbao. Tertinggal dulu, Atletico menang 2-1 berkat penalti Luis Suarez.

Atletico Madrid menjamu Athletic Bilbao di Wanda Metropolitano, Kamis (11/3/2021) dini hari WIB pada lajutan Liga Spanyol. Tuan rumah kebobolan lebih dulu di menit ke-21 oleh Iker Muniain.

Marcos Llorente lantas menyamakan kedudukan di masa injury time babak pertama. Skor 1-1 menutup periode ini.

Lima menit babak kedua berjalan, Atletico mendapatkan penalti, setelah Unai Nunez melanggar Luis Suarez. Suarez maju sebagai eksekutor dan menaklukkan Unai Simon dengan sepakan ke pojok kiri bawah.

Secara keseluruhan, Atletico tampil lebih dominan dengan mencatatkan lima peluang on target berbanding hanya dua milik Bilbao. Skor 2-1 bertahan sampai pertandingan usai.

Dengan kemenangan ini, Atletico Madrid mengukuhkan posisi di puncak klasemen Liga Spanyol dengan 62 poin dari 26 laga. Skuad besutan Diego Simeone itu memperlebar selisih menjadi enam poin dari Barcelona di urutan kedua.

Sedangkan Athletic Bilbao tertahan di urutan delapan dengan 33 poin.

Standings — Spanish La Liga

Pos. P W D L GD Pts Form
1
Atlético de Madrid 26 19 5 2 32 62
WDLWDW
2
Barcelona 26 17 5 4 35 56
WWDWWW
3
Real Madrid 26 16 6 4 23 54
WWWWDD
4
Sevilla 25 15 3 7 15 48
WWWWLL
5
Real Sociedad 26 12 9 5 22 45
DWWWDW
6
Real Betis 26 13 3 10 -4 42
WLWWWW
7
Villarreal 26 8 13 5 5 37
DDLDLL
8
Athletic Club 26 9 6 11 6 33
DWDDWL
9
Celta de Vigo 26 8 9 9 -6 33
DDWLDW
10
Granada CF 26 9 6 11 -12 33
DDLLWL
11
Levante 26 7 11 8 0 32
DLDWDL
12
Valencia CF 26 7 9 10 -4 30
WDLWLW
13
Osasuna 26 7 7 12 -12 28
LWWLWL
14
Cádiz 26 7 7 12 -19 28
LLLDLW
15
Getafe 26 7 6 13 -11 27
LLLLWL
16
Real Valladolid 26 5 10 11 -12 25
LLDLDW
17
Elche 25 5 9 11 -14 24
DLWLLW
18
Eibar 26 4 10 12 -9 22
LLDLDL
19
Alavés 26 5 7 14 -20 22
DWLLLL
20
Huesca 26 3 11 12 -15 20
WLLWDL

Exit mobile version